Batam

Angkasa Pura II Dinilai Lecehkan Nama Besar Pahlawan Nasional Raja Haji Fisabilillah

Telegrapnews.com – PT Angkasa Pura II, pengelola bandara Haji Fisabillah Tanjungpinang dinilai melecehkan nama besar pahlawan nasional Raja Haji Fisabililah.

Hal itu terlihat dari lukisan monumen Raja Haji Fisabilillah yang tepat berada pada tangga turun yang berada di bandara Raja Haji Fisabilillah.

“ Sangat tidak etis, ini penghinaan tehadap masyarakat Kepulauan Riau. Raja Haji Fisabilillah adalah pahlawan nasional kita kebanggaan kita,” ujar Andi Cori Patahudin kepada Telegrapnews.com Selasa 18/12/2023 pukul 16.50

Menurutnya, entah apa yang ingin dicapai oleh pihak pengelola bandara dengan menempatkan lukisan monumen Raja Haji Fisabilillah persis dibawah tangga turun bandara.

“ Kita tahu, jika melalui tangga otomatis semua orang yang lewat tangga pasti akan menginjak-injak monumen lambang kebesaran pahlawan nasional kita tersebut. Ini penghinaan, pihak bandara harus bertanggungjawab,” ujarnya geram.

Ditambahkannya, dalam waktu dekat pria kelahiran 1972 ini akan mendesak pihak bandar segera memperbaikinya. “ Segera perbaiki, kita tidak mau monumen kebanggaan kita Raja Haji Fisabilillah dipijak-pijak,” tegasnya.

Sementara itu pihak pengelola bandara Raja Haji Fisabilillah Tanjungpinang belum memberikan penjelasan terkait lukisan monumen Raja Haji Fisabilillah yang persis dibawah tangga turun bandara. (*)

Share

Recent Posts

  • Ekonomi

Viral Isu Beras Oplosan dari Batam, Polda Kepri: Tidak Ada Temuan di Batam dan Kepri!

Telegrapnews.com, Batam – Polda Kepulauan Riau (Kepri) akhirnya angkat bicara soal viralnya video dan narasi…

16 menit ago
  • Batam

Update Jadwal dan Harga Tiket Kapal Roro Batam–Buton, Siak! Perjalanan 18 Jam, Mulai Rp87 Ribu Saja!

Telegrapnews.com, Batam – Kabar gembira bagi Anda yang ingin menyeberang dari Batam ke Tanjung Buton,…

29 menit ago
  • Hukum Kriminal

Mau Dikirim ke Batam, Polisi Gagalkan Penyelundupan 710 Ribu Benih Lobster Ilegal Senilai Rp 38,8 Miliar di Bandara Soetta!

Telegrapnews.com, Tangerang – Aksi penyelundupan besar-besaran benih bening lobster (BBL) ilegal berhasil digagalkan Polresta Bandara…

37 menit ago
  • Politik

Mantan Caleg NasDem Ungkap Kekecewaan: Tak Ada Perhatian, Padahal Ikut Menangkan Kursi DPRD Tanjungpinang!

Telegrapnews.com, Tanjungpinang – Aroma kekecewaan menyeruak dari internal Partai NasDem Tanjungpinang. Seorang mantan Calon Legislatif…

22 jam ago
  • Hukum Kriminal

Geger Beras Oplosan di Pekanbaru! Polda Riau Sita 9 Ton, Ungkap Modus Licik dan Libatkan Merek Premium!

Telegrapnews.com, Pekanbaru — Skandal beras oplosan kembali mengguncang publik! Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Riau…

23 jam ago
  • Featured

Benarkah Batam Bebas Beras Oplosan? Fakta Lama Terungkap, Mafia Beras Masih Gentayangan!

Telegrapnews.com, Batam – Kepolisian Daerah Kepulauan Riau (Polda Kepri) baru-baru ini menyatakan bahwa Batam dan…

23 jam ago